P2P (Peer to Peer) Lending: Kemudahan dan Risikonya untuk Konsumen

Wednesday, November 28, 2018


Hidup di era teknologi maju dan serbacepat memberikan banyak kemudahan dalam hidup kita. Entah itu dari segi komunikasi, transaksi jual beli, hingga yang sedang populer belakangan: peminjaman uang online. Namun sayang, seiring waktu kepopulerannya merujuk ke citra negatif. Benarkah peminjaman uang secara online semenyeramkan itu?

Wisata Kuliner Surabaya dari Pagi Sampai Malam, Ini Daftarnya!

Monday, November 26, 2018


Mau wisata kuliner Surabaya dari pagi sampai malam? Simak daftarnya!
*
Setelah tinggal di Surabaya selama kurang lebih 5 tahun, aku paling nggak bisa hidup tanpa kulinernya. Pernah waktu magang di Jogja selama 2 bulan, aku homesick karena merindukan kuliner Surabaya. Level sambal pun nggak ada yang rasanya mirip dengan sambal-sambal di Surabaya! 😂

Review: Emina Agent of Brow (Brown)

Monday, November 19, 2018

Emina Agent of Brow (Brown)

Siapa nih yang gak bisa hidup tanpa pensil alis? Apa pensil alis andalanmu, gengs? Ada yang demen Emina Agent of Brow (Brown)? 😃

Makan Siang di Sari Organik – Ubud: Tidak Cocok untuk Sobat Misqueen!

Thursday, November 8, 2018

Review Restoran Sari Organik Ubud Bali

Aloha mantemaaan!

Keknya udah lama yak postingan kuliner nggak nongol di mari. 😁 Maka dari itu, aku mau throwback nih cerita kulineran terseru dan nggak akan pernah terlupa sewaktu di Ubud. Yap, ini kejadiannya pas aku volunteering untuk UWRF 2017 lalu.

Review: Viva Queen Perfect Look CC Foundation

Friday, October 26, 2018

Review: Viva Queen Perfect Look CC Foundation

I’m done with BB cream.

Padahal awal-awal belajar makeup, aku demen banget pake BB cream. Bahkan untuk pemakaian sehari-hari (kuliah). Saking demennya, kalian bisa nemu 3 review produk BB cream dari brand berbeda di blog ini. 😂

Anti Sosyiel Sosyiel Club?

Monday, October 15, 2018


Adakah di antara kalian yang sampai dewasa ini punya banyak teman? Dari yang mayan deket—sering ngobrol—sampe yang bener-bener sobat kental alias partner in crime, kalo dihitung nyampe 10 orang gak?

Kalo iya ada, wah aku iri banget! Karena sepanjang perjalanan hidup (dan sekolah), aku nggak punya banyak teman dekat.

Sukses Capai Tujuan Finansialmu dengan Reksa Dana!

Wednesday, October 3, 2018

Tulisan ini merupakan seri kedua dari hasil menimba ilmu di #KopdarInvestarianMAMI, Untuk tulisan pertama, silakan baca – Reksa Dana: Karena Nabung Aja Enggak Cukup!

Di instagram, ada 1 akun yang menarik banget untuk di-follow. Username-nya @jouska_id dan akun ini dikelola oleh tim indepent financial adviser. Yap, udah pasti kalo @jouska_id sering banget berbagi wawasan seputar keuangan, baik untuk sehari-hari sampai ke investasi.

Berkat @jouska_id, aku yang semula cuek beibeh dengan kondisi finansial pun perlahan tercerahkan dan mulai berbenah. Salah satunya dengan berinvestasi. Well, dulu aku mengira mengatur keuangan yang baik itu yang asal nabung banyak. Eh ternyata menabung aja itu nggak cukup ya, karena ada musuh besar berupa INFLASI.

Pengalaman Treatment Skin Revision Laser di Maxine Clinic – Surabaya

Friday, September 21, 2018


Siapa di sini kalo lagi berjerawat suka nggak sabaran lalu dipencet-pencet? Setelah jerawat sukses pecah, biasanya akan meninggalkan bekas yang bikin senewen serupa noda/titik gelap di wajah. Nah, seringkali seiring bertambahnya usia, noda ini tidak bisa hilang dengan sendirinya. Makanya perlu treatment khusus seperti Skin Revision Laser di Maxine Clinic Surabaya.

Kenal Lebih Dekat dengan Rangkaian Produk Safi White Expert

Tuesday, September 18, 2018


Gengs, ada yang pernah dengar brand Safi?

Mungkin yang demen ngemall dan mampir ke drugstore belakangan ini sering lihat beragam produk Safi terpajang di rak display. Aku pun begitu. Cuma saat itu belum kenal, ini brand dari mana? Bagus nggak, yah?

Kampung Warna-Warni Jodipan: Wisata Fotogenik di Kota Malang

Saturday, September 15, 2018

Kampung Warna-Warni Jodipan: Wisata Fotogenik di Kota Malang

Dibandingkan dengan Kota Batu, Kota Malang memang tidak punya banyak jujugan wisata yang menarik (dulunya). Berbeda dengan Kota Batu yang dipenuhi beragam objek wisata, Kota Malang lebih dikenal sebagai Kota Pelajar. Setidaknya ada 3 universitas negeri yang letaknya berdekatan, yaitu Universitas Brawijaya, UIN Malik Ibrahim, dan Universitas Negeri Malang.

[Review Film] Searching: Beneran Sebagus Itu!

Monday, September 10, 2018

Review Film Searching Bahasa Indo
Credit: Cultjer.com
Wah jarang-jarang nih ngepost tentang film! Saking membekasnya film Searching ini, aku pun nggak bisa nahan diri untuk nggak nulis di sini. Buatku, filmnya sungguh melebihi ekspektasi dan aku pengen ngeracuni kamu-kamu semua supaya nonton filmnya.

Disangka Penjahat

Saturday, September 8, 2018

Kurang lebih begini perasaanku :(
Gengs, kalian pernah nggak sih curiga sama seseorang karena tingkahnya mencurigakan? Atau skeptis duluan sama orang asing kemudian kita menjaga jarak, pernah?

Kalo aku yah... sering banget. 😂

Karena dewasa ini aku menyadari orang asing zaman sekarang itu beda ama zaman dulu. Zaman dulu orang asing bukanlah suatu ancaman. Lha zaman sekarang?

Review: Wardah Intense Matte Lipstick – 02 Blushing Nude, 12 Lady Burgundy

Friday, August 31, 2018

Review: Wardah Intense Matte Lipstick – 02 Blushing Nude, 12 Lady Burgundy

Semenjak tren matte lipcream meroket begitu bombastis, keberadaan matte lipstick seolah ‘dianaktirikan’. Hampir setiap perempuan bertanya, “Itu awet nggak?” ketika membahas suatu produk gincu. Yang dicari selalu yang klaimnya awet. Wah, ya jelas lipstick kalah awet bila dibandingkan dengan lipcream.

Liburan ke Dynasty Water World – Gresik, Yay or Nay?

Thursday, August 30, 2018

Liburan ke Dynasty Water World – Gresik, Yay or Nay?

Baru inget kalo awal tahun 2017 aku, Muffin, dan adik-adikku liburan ke Dynasty Water World Gresik tapi belum diposting ceritanya di sini. Udah kelewat basi banget yak, tapi bodo amat deh.

Kali ini aku cuma mau berbagi kenangan, nggak niat bikin review karena dokumen fotoku nggak lengkap. Jadi, aku cuma mau cerita kesan selama bermain air di Dynasty Water World.

#GayaHilda: Classic Orange

Wednesday, August 29, 2018

#GayaHilda: Classic Orange

Hai hai! Udah lama banget ya aku gak bikin postingan OOTD. Kangen rasanya!

Jujur, alasan kenapa aku udah lama absen ngepost tema satu ini adalah... I’m gaining weight. A lot. Huhu 😭😭 Selain jarang jajan fashion item, berat badanku melonjak banyak. Tepatnya sekarang di angka 70 lebih. This is the biggest Hilda Ikka you’ve ever known.

4 Cara Cermat Memilih Sepatu Wedges yang Tepat

4 Cara Cermat Memilih Sepatu Wedges yang Tepat

Siapa nih di antara kalian yang suka pakai sepatu wedges? Gak harus suka sih, minimal punya lah. 😁

Memang ya, sepatu wedges wanita cenderung lebih digemari dibandingkan dengan jenis sepatu hak tinggi lainnya. Bukannya apa-apa, hak yang merata di permukaan sol secara tidak langsung memberikan rasa aman bagi penggunanya.

Menari dan Kenangan yang Menyakitkan

Monday, August 13, 2018

Photo by Brett Sayles from Pexels
Hai. Kali ini aku kepengen nulis hal menye-menye. Ada yang mau baca gak, ya?

Jadiiii... mungkin banyak yang enggak tahu kalo aku tuh sebetulnya demen ama seni tari. Aku suka lihat orang nari, break dance, begitulah. Saat kanak-kanak aku biasa menonton tari lewat film musikal India, video klip lagu anak, atau pentas 17 Agustusan di kampung.

Review: Emina Sun Protection SPF 30 PA+++

Tuesday, August 7, 2018

Review: Emina Sun Protection SPF 30 PA+++

Hai sobat cantique-ku! Kali ini aku mau review sunscreen sejuta umat, Emina Sun Protection SPF 30 PA+++! Banyak dicinta karena murce dan oke kualitasnya. Ini produk sunscreen kedua yang aku coba. Sebelumnya sih pakai Wardah, namun rupanya kurang suka.